Piket Pawas Polres Karanganyar Laksanakan Pengecekan Ruang Tahanan Secara Rutin

0
168

Polres Karanganyar – Perwira Pengawas (pawas) hari ini Iptu Sulaiman melaksanakan pengecekan secara langsung ke Ruang Tahanan Polres Karanganyar untuk memastikan tahanan dalam keadaan sehat dan lengkap, selasa (1/10) pagi

Selain mengecek kondisi tahanan, pengecekan ruang tahanan tersebut bertujuan untuk mengantisipasi jika ada barang barang berbahaya yang masuk ke ruang tahanan.

Pelaksanaan pengecekan ruangan bersama piket Jaga tahanan mengecek secara keseluruhan kondisi ruang tahanan. Dalam pengecekan tersebut kepada penghuni tahanan, menanyakan tentang kondisi dan keadaan para tahanan.

Laksanakan pengecekan secara berkala pastikan tahanan dalam keadaan lengkap dan sehat serta cek kembali bilamana ada barang berbahaya yang dapat mengacam jiwa tahanan dan sebagai sarana melarikan diri, ”ujar pawas kepada petugas jaga tahanan.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here